Presiden Joko Widodo menitipkan salam untuk rakyat indonesia jika suatu saat bertemu dengan Presiden Prabowo Subianto agar melanjutkan program bantuan pangan kepada rakyat indonesia.
Presiden Joko Widodo memiliki masa Jabatan kepresidenan 2 periode yang menjabat pada periode pertama pada tahun 2014-2019 dengan pasangan wakil presiden Muhamad Jusuf Kalla. Pada periode kedua presiden Joko Widodo mancalonkan diri sebagai presiden dengan wakil Ma’ruf Amin pada tahun 2019 – 2024. Yang dengan ini maka pada tanggal 14 Februai 2024 rakyat indonesia melakukan pemilihan presiden ulang dengan ini paslon terpilih Presiden Prabowo Subianto Joyohadikusumo dengan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka memjadi presiden terpilih indonesia pada tahun 2024. Penetapan itu dituangkan dalam berita acara nomor 252/PL.01.9-BA-05/2024 tentang Penetapan Calon Presiden dan Wakil Presiden Terpilih dalam Pemilu Tahun 2024. Presiden Joko Widodo dan Presiden Prabowo Subianto pernah mencalonkan diri sebagai calon presiden pada tahun 2014-2019. Hal ini membuat Presiden Joko Widodo dan Presiden Prabowo Subianto semakin Akrab.
Presiden Jokowi menitip salam kepada rakyat indonesia jika bertemu Presiden Prabowo untuk menyampaikan salamnya untuk melanjukan program bantuan pangan kepada rakyat indonesia. Presiden Jokowi inggin memastikan agar bantuan pangan untuk rakyat di Tanah Grogot, Kabupaten Paser Kalimantan Timur Pada Kamis tanggal 26 September 2024 yang dengan itu Jokowi sempat berdialog dengan dengan warga tanah grogot sebagai penerima manfat.
Pada hari tersebut juga Jokowi menyampaikan bahwa nanti dirinya akan purnatugas pada tanggal 20 Oktober 2024 dan Mengucapkan permintaan Maaf dan terimakasih.
“Nanti kalu kalian bertemu dengan presiden Prabowo Subianto sampaikan salam saya ‘Pak minta dilanjutkan’ , karna tanggal 20 Oktober 2024 sudah purnatugas, sudah pensiun sebagai presiden’ kata Jokowi
“Dengan adanya kesempatan ini, saya mohon maaf sebesar-besarnya apabila ada kesalahan, kekhilafan, kekurangan dalam saya membuat kebijakan-kebijakn untuk rakyat” tambahnya
Presiden Jokowi juga berharap hilirisasi nantinya bisa meluas ke sektor lain, yang tidak hanya di sektor minerba, tapi juga dilakukan dengan sektor lain yakni pertanian dan kelautan. Jokowi juga mengukapkam bahwa sudah berdiskusi panjang dengan Presiden Prabowo agar melanjutkan untuk hilirisasi dalam sektor lain seperti pertanian hingga kelautan.
“Dengan itu tidak hanya berhenti di minerba saja saya juga berdiskusi panjang dengan pak prabowo. Beliau akan memulai hilirsasi ke sektor pertanian, perjebunan dan kelautan yang dengan artian sektor pangan juga akan masuk ke proses hiliirsasi. Dan itu menjadi nilai tambah dalam negeri “ ujar presiden Jokowi